Hydrocyclone merupakan salah satu produk dari rangkaian produk spare part sawit yang kami produksi. Hydrocyclonemerupakan salah satu komponen penting dalam proses pengolahan kelapa sawit.
Hydrocyclone digunakan sebagai proses lanjutan pemisahan inti sawit (kernel) dengan kulit inti (shell). Hydrocyclone yang kami produksi memiliki berbagai macam ukuran menyesuaikan standard permintaan dari customer.
Produk hydrocyclone kami ini berbeda dengan produk hydrocyclone pada umumnya, produk hydrocyclone kami ini telah melalui serangkaian proses produksi yang cermat dan teliti serta dari bahan terbaik sehingga menghasilkan produk berkualitas tinggi. Percayakan kebutuhan hydrocyclone anda kepada kami karena produk kami memililki kualitas terbaik.
Spesifikasi
Material | hydrocyclone terbuat dari bahan besi paduan (Cast steel) pilihan yang memiliki kualitas terbaik sehingga menghasilkan produk hydrocyclone yang kuat dan tahan lama. |
Jenis & Ukuran | Jenis dan ukuran hydrocyclone yang kami produksi ada berbagai macam ukuran. Hydrocyclone yang sering kami produksi memiliki ukuran OD 690mm ID50/60mm dan Tinggi 400m, namun kami juga memproduksi hydrocyclone dengan ukuran lain sesuai permintaan customer. |
Finishing | Proses finishing Hydrocyclone meliputi proses bubut, gerinda dan pengecatan. Proses bubut dilakukan secara cermat dan teliti serta dikerjakan oleh tenaga ahli sehingga hasil machiningnya presisi. Proses gerinda dan pengecatan dilakukan setelah hydrocyclone selesai dibubut sehingga tampilannya lebih halus dan tidak mudah berkarat. Quality Control (QC) menjadi hal mutlak sebelum barang di kirim sebagai jaminan dan tanggungjawab kami terhadap pelanggan. |